Informasi Resmi Perkembangan
COVID-19
di Kabupaten Tabalong
Update Data Terbaru
Minggu, 26 Pebruari 2023 | 10:06 WITA
Kasus Suspek
0
Proses Pemantauan
491
Selesai Pemantauan
Kasus Probable
0
Dirawat
73
Sembuh
KASUS POSITIF
3173
Confirmed
0
Dirawat
3121
Sembuh
52
Meninggal
Sumber: Dinas Kesehatan Kabupaten Tabalong
Pantau Covid-19 Global
-
Dunia
Indonesia
Positif
0
0
Sembuh
0
0
Meninggal
0
0
Pantau Covid-19 Global
-
Dunia
Indonesia
Positif
0
0
Sembuh
0
0
Meninggal
0
0

Capaian Vaksinasi Covid-19 Kabupaten Tabalong Per 27 Februari 2023

Sebaran Covid-19 Kabupaten Tabalong Per 27 Februari 2023













Apa itu COVID-19 ?
Tentang Coronavirus Disease 2019 atau COVID-19
Apa Itu COVID-19
Coronavirus Disease 2019 adalah penyakit baru yang dapat menyebabkan gangguan pernapasan dan radang paru. Penyakit ini disebabkan oleh infeksi Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 (SARS-CoV-2). Gejala klinis yang muncul beragam, mulai dari seperti gejala flu biasa (batuk, pilek, nyeri tenggorokan, nyeri otot, nyeri kepala) sampai yang berkomplikasi berat (pneumonia atau sepsis).
Istilah Terkait
Orang dalam Pemantauan (ODP)
Orang dengan gejala demam (> 38°C) atau memiliki riwayat demam atau ISPA tanpa Pneumonia dan memiliki riwayat perjalanan / tinggal di negara / wilayah yang terjangkit COVID-19.
Pasien dalam Pengawasan (PDP)
Orang dengan gejala demam (> 38°C) atau riwayat demam, ISPA dan Pneumonia ringan hingga berat serta memiliki riwayat perjalanan ke negara / wilayah terjangkit atau kontak dengan orang yang terkonfirmasi Positif COVID-19 dalam 14 hari terakhir.
Peta Sebaran
Sebaran Covid-19 di Kabupaten Tabalong
Update Minggu, 26 Pebruari 2023 | 10:06
Gejala COVID-19
Kenali gejalanya untuk deteksi dini covid-19
Demam
Demam tinggi menunjukkan gejala awal corona, demam biasanya mencapai suhu 38 derajat celcius keatas.
Sesak Nafas
Apabila COVID-19 berkembang dengan cepat dan besar di paru-paru, fungsi paru akan menurun sehingga terjadi sesak nafas.
Batuk
Batuk Kering tidak beriak dan berulang ulang merupakan tanda infeksi aktif di paru-paru, yang mungkin bisa disebabkan karena COVID-19.
Lemas
Infeksi COVID-19 yang telah menyebar ke seluruh tubuh akan menghabiskan energi yang banyak sehingga seringkali dapat mengakibatkan lemas.
Sakit Kepala
Dengan adanya gejala demam yang tinggi mencapai 38 derajat celcius keatas, COVID-19 seringkali diikuti dengan gejala sakit kepala.
Sakit Tenggorokan
Infeksi COVID-19 akan melalui jalur pernafasan sehingga dapat mengakibatkan radang pada tenggorokan dan rasa nyeri.
Mengalami Gejala Mirip COVID-19 ?

Jika anda mengalami gejala mirip COVID-19 atau dalam kurung waktu 14 hari anda pernah bepergian ke daerah terdampak COVID-19 harap segera melaporkan.

Percayalah bahwa penemuan kasus secara dini menjadi salah satu aspek yang penting untuk meminimalkan penyebaran Covid-19. Hal ini dilakukan melalui penelusuran orang-orang yang berisiko sehingga cepat dilakukan pemantauan dan pemeriksaan.

Kami berharap masyarakat bisa mengisi dengan benar dan jujur agar informasi dari survey ini bisa menjadi bahan kita untuk melaksanakan pencegahan percepatan penyebaran Covid-19, penyiapan sarana prasarana, serta logistik dan juga untuk intervensi lain yang sesuai.

Berita Terbaru
Beberapa berita terkait covid-19
Safari Vaksinasi Bergerak Paman Birin Ke Tabalong 11 April 2022
Oleh Super Admin pada 14 April 2022
Klik_Disini_Video_Safari_Vaksin_Tabalong
Selengkapnya
Covid Varian Baru IHU Lebih Ganas dari Omicron? Ini Faktanya
Oleh Fia Abdi Putra pada 06 Januari 2022
Covid-19 dikabarkan memiliki varian baru lagi. 'IHU' atau B.1640.2 kini ditemukan di Prancis.Fakta ini menjadi kekhawatiran baru dunia di tengah masih mewabahnya Delta dan Omicron....
Selengkapnya
Muncul Vaksin Covid-19 Keempat, Ini Tanggapan Ilmuwan Oxford
Oleh Fia Abdi Putra pada 05 Januari 2022
Ilmuwan yang membantu menciptakan vaksin Covid-19 Oxford-AstraZeneca mengatakan pemberian suntikan booster kepada semua orang di dunia beberapa kali dalam setahun bukan hal yang mu...
Selengkapnya